Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kawasaki W175 Mirip Honda CB150 Verza, Power Mesin Setara, Tapi Unggul Soal Ini!

Irsyaad Wijaya - Kamis, 26 September 2019 | 13:00 WIB
Kawasaki W175 Cafe
Otomotif
Kawasaki W175 Cafe

Otomotifnet.com - Kawasaki W175 dibekali kapasitas mesin yang terbilang besar.

Yakni berkapasitas 177 cc, 4-langkah, SOHC, satu-silinder dengan pendingin udara.

Namun dengan kapasitas mesin besar, jangan berekspetasi kalau powernya ikut gambot.

Enggak...enggak, powernya cuma setara Honda CB150 Verza!

(Baca Juga: Kawasaki W175 Cafe Sekilas Enggak Ada Beda, Ini Detail dan Speknya)

Anehkan? Kapasitas mesin 177 cc tapi powernya setara motor 150 cc.

Berdasarkan spesifikasi resminya, Kawasaki W175 memiliki power sebesar 12,8 dk.

Honda CB150 Verza
Dok. WMS
Honda CB150 Verza

Sementara Honda CB150 Verza dengan kapasitas mesin 149,2 cc, powernya juga 12,8 dk.

Tapi, Kawasaki W175 unggul di torsinya, dengan 13,2 Nm / 6.000 rpm mengalahkan Verza dengan 12,7 Nm / 6.000 rpm.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa