Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

All New Yamaha NMAX 155 Bisa Dimodifikasi Semua Gaya, Racinglook Hingga Radikal

Antonius Yuliyanto - Rabu, 8 Januari 2020 | 16:25 WIB
Digimod All New Yamaha NMAX 155
Tomi Gunawan
Digimod All New Yamaha NMAX 155

JULAK SENDIE DESIGN

Digimod All New Yamaha NMAX 155
Julak Sen
Digimod All New Yamaha NMAX 155

Elegant City Touring

Untuk yang suka modifikasi elegan, bisa melirik hasil karya Julak Sendie Design ini.

Di depan perubahan terlihat ada pada bagian windshield. “Diganti model custom ala TMAX. Spion juga diganti, pindah ke cover windshield model R25,” buka Sendi.

Suspensi depan menggunakan model upside down berwarna emas yang terlihat proporsional.

“Diganti upside down agar lebih empuk dan nyaman dipakai sehari-hari. Pelek standar diganti warnanya jadi gold agar lebih terlihat elegan. Untuk kenyamanan jok dibuat bertingkat dan di bagian belakang ditambahkan sandaran,” sambungnya.

Warna bodi menggunakan kombinasi warna putih dan hitam yang simple, dengan grafis besar bertuliskan NMAX di bodi depan.

“Bodi depan dan bagian bawah lampu sengaja diberi warna hitam agar lebih menonjolkan bentuk lampu barunya. Garis putih dibuat memanjang searah pembatas lampu LED agar terkesan seperti DRL, padahal hanya permainan warna saja dengan bodi yang berwarna putih,” jelas pria yang berdomisili di Samarinda, Kaltim.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa