"Dimatikan seperti itu sebenarnya tidak masalah, cuma mungkin ada beberapa part yang terlalu peka. Tujuannya dengan dihapus oleh YDT, problem terselesaikan," tambah pria berkacamata ini.
All New NMAX sudah menggunakan OBD (Onboard Diagnostic) jadi nanti tinggal di-scan menggunakan alat diagnostik Yamaha atau Yamaha Diagnostic Tool (YDT).
Penggunakan OBD ini sendiri berdasarkan regulasi yang ada di Eropa.
Baca Juga: Mesin Yamaha NMAX Susah Langsam? Ternyata Komponen Ini Penyebabnya
Untuk motor yang terdampak atau muncul logo engine check setelah melalui kondisi tadi, dapat langsung membawa motor ke bengkel resmi Yamaha karena masih dalam masa garansi.
Konsumen masuk ke antrian Fast Pit Service jadi tak perlu menunggu lama.
Melalui YDT akan muncul kode error P0335 atau Crankshaft Position Sensor.
Selanjutnya hapus kode error tersebut lewat YDT.
Editor | : | optimization |
Sumber | : | Otomotifnet.com |
KOMENTAR