Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

SIM D Sulit Didapat Penyandang Tunarungu? Polisi Beri Alasannya

M. Adam Samudra,Irsyaad Wijaya - Rabu, 22 April 2020 | 15:30 WIB
Puluhan penyandang disabilitas melakukan serangkaian tes untuk pembuatan SIM D di Satlantas Polresta Tangerang, Kamis (21/11/2019).
Istimewa
Puluhan penyandang disabilitas melakukan serangkaian tes untuk pembuatan SIM D di Satlantas Polresta Tangerang, Kamis (21/11/2019).

Otomotifnet.com - Pihak Kepolisian menyediakan Surat Izin Mengemudi (SIM) bagi rekan-rekan difabel yang ingin mengendarai motor.

Bukan SIM C seperti umumnya, melainkan SIM D (Difabel).

Hal ini telah tercantum di pasal 80 Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (LLAJ) tentang bentuk dan penggolongan SIM.

Penyandang disabilitas diperbolehkan mengendarai motor khusus di jalan raya asalkan mengantongi SIM D.

Baca Juga: SIM Rusak Tapi Masih Berlaku, Polisi Tak Berhak Menilang, Ini Alasannya

Selama ini, penyandang difabel yang memilih untuk terus berusaha berkendara seperti orang lain pada umumnya mengalami kesulitan.

Mereka bahkan sering terkena tilang karena tidak memiliki SIM.

Sementara selama ini, SIM yang diterbitkan polisi hanya diperuntukkan bagi pengendara motor dengan tubuh normal.

Bahkan ada beberapa yang beranggapan penyandang disabilitas tuli belum bisa mendapatkan SIM D karena terganjal aturan.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa