Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki Karimun Hilang 2 Bulan, Pemilik Kaget Sudah Direstorasi Total

Panji Nugraha - Selasa, 28 April 2020 | 08:00 WIB
Eksterior Suzuki Karimun bergaya retro classic, keren kan!
Kyn/Otomotifnet
Eksterior Suzuki Karimun bergaya retro classic, keren kan!

"Penyerahannya pun sangat rahasia, om Puji gak tahu sama sekali, hahaha..," gelak Wisnu. Kena deh!

BODI RESTORASI TOTAL

Seluruh cat bawaan dikerok total dan dicat ulang dengan warna two tone yang sama seperti sebelumnya.

Sekalian juga headlamp diganti dengan opsional ori Wagon R JDM yang langka.

"Modelnya beda banget dan malah lebih retro kelihatannya," seru Puji.

Headlamp Suzuki Karimun opsional OEM Wagon R JDM
Kyn/Otomotifnet
Headlamp Suzuki Karimun opsional OEM Wagon R JDM

Grill juga diganti dengan yang versi JDM plus penambahan emblem Suzuki dari motor Suzuki lawas.

Lalu bumper depan belakang juga sudah dibikin versi custom.

"Lampu belakang custom model bulat, lampu sein, lampu rem dan lampu malam, plus lampu mundurjadi 1 disitu semua," ucapnya.

Sementara pada interiornya, karena mobil ini sempat terendam banjirnya cukup tinggi, "Jok dan doortrim harus diretrim ulang," ucap Imam.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa