Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki Grand Vitara Kap Mesin Ngambang, 8 TV Ditanam, Merah Bikin Elegan

Panji Nugraha - Jumat, 8 Mei 2020 | 21:30 WIB
Suzuki Grand Vitara Kap Mesin Ngambang,  8 TV Ditanam, Merah Bikin Elegan
Rendy/Otomotifnet
Suzuki Grand Vitara Kap Mesin Ngambang, 8 TV Ditanam, Merah Bikin Elegan

KAKI-KAKI

Urusan kaki-kaki tentu tak dilupakan, lantaran menunjang sekali penampilan luar.

Kalau sebelumnya ia memasangkan pelek ukuran 24 inci pada mobil ini, saat sesi pemotretan Aziz menyematkan pelek Lowenhart ukuran 21 inci yang dibalut ban 255/30ZR21 (depan) dan 285/35ZR21 (belakang).

Untuk suspensi, Aziz tak mau tanggung, suspensi udara custom i-Done 4 titik dipasangkan.

Ini bikin turun naik bodi bisa disetel independen setiap rodanya.

Suzuki Grand Vitara Kap Mesin Ngambang,  8 TV Ditanam, Merah Bikin Elegan
Rendy/Otomotifnet
Suzuki Grand Vitara Kap Mesin Ngambang, 8 TV Ditanam, Merah Bikin Elegan

“Lebih mudah saja, kalau mau ceper atau ditinggikan,” kata Aziz lagi.

DATA MODIFIKASI

Eksterior

Cat merah custom, airbrush custom, pintu model suicide door, motorized pintu custom, body kit custom, lips spoiler custom, kap mesin motorized, cover engine custom,

knalpot custom, headlamp custom Autovision, double projector Hypervision full metal, lampu HID Autovision Carbon ‘lazy eyes’, DRL custom

Aziz pemilik Suzuki Grand Vitara, penyuka gaya modifikasi ekstregan. Kolaborasi ekstrem dan elegan
Rendy/Otomotifnet
Aziz pemilik Suzuki Grand Vitara, penyuka gaya modifikasi ekstregan. Kolaborasi ekstrem dan elegan

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa