Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ban Pecah Saat Dipakai, Tidak Terjadi Begitu Saja, Ini Rata-rata Penyebab Pendahulunya

Toncil - Senin, 8 Juni 2020 | 11:00 WIB
Ilustrasi kecelakaan akibat ban. Kondisi Toyota Rush setelah mengalami kecelakaan akibat ban mobil pecah
Ilustrasi kecelakaan akibat ban. Kondisi Toyota Rush setelah mengalami kecelakaan akibat ban mobil pecah

Otomotifnet.com – Saat ini ditemui begitu banyak kecelakaan di jalan bebas hambatan.

Berdasar beberapa klaim disebutkan kalau ban pecah menjadi penyebabnya.

Lalu, seberapa mudah ban akan pecah atau meledak?

Banyak yang menyebut kalau tekanan angin berlebih menjadi salah satu penyebab ban pecah.

“Sebenarnya ban itu sangat sulit meledak atau pecah. Dengan kondisi semuanya sesuai standar dan juga perawatan diperhatikan. Saya bersama tim belum pernah menemukan ban yang tiba-tiba pecah. Pasti ada penyebab pendahuluan yang menyebabkan itu,” sebut Zulpata Zainal, OVT Manager PT Gajah Tunggal, Tbk.

Baca Juga: Rotasi Ban & Spooring Tidak Dilakukan, Ini Bahaya Yang Akan Mengintip!

Disampaikan olehnya kalau ban itu sebenarnya benar-benar kuat jika didukung tekanan angin yang sesuai

Ban bisa meletus, biasanya didahului oleh keadaan sebelumnya.

 

Editor : Toncil

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa