Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mitsubishi Xpander Dan Nissan Livina Adu Banding, Ada Harga Sampai Fitur

Aries Aditya Putra,Ignatius Ferdian - Senin, 7 September 2020 | 20:30 WIB
Komparasi varian flagship Mitsubishi Xpander dan Nissan Livina
Aries Aditya
Komparasi varian flagship Mitsubishi Xpander dan Nissan Livina

Interior Xpander dan Livina dibedakan dari warna
Aries Aditya
Interior Xpander dan Livina dibedakan dari warna

Interior keduanya dibedakan dari warna, Xpander dengan warna beige dengan jok material fabric, sementara Livina warna hitam yang joknya sudah dilapis kulit.

Lalu dari segi fitur, keduanya bisa dibilang yang terbaik di kelasnya dalam segi fitur.

Sudah tersedia kontrol traksi dan kontrol stabilitas, keyless entry plus start/stop engine, ada juga ABS+EBD dan Hill Start Assist.

Tapi dari segitu fitur, faktanya Xpander memang lebih banyak. Seperti lampu utama sudah LED, shark fin antenna, defogger di kaca belakang dan juga cruise control.

Baca Juga: Xpander dan Livina Masih Satu Basis, Biaya Servis Ternyata Selisih Rp 900 Ribuan

Sementara kelebihan Livina ada di jok yang sudah dilapis kulit seperti yang sudah diulas di atas.

Dan yang tak kalah penting juga soal biaya servis. Keduanya memberikan servis gratis jasa dan spare part hingga 50 ribu km.

Sedangkan untuk servis 60 ribu sampai 100 ribu km, keduanya ada selisih Rp 920.230. Rinciannya, pemilik Xpander harus merogoh kocek hingga Rp 8.263.500 sedangkan Livina Rp 7.343.270.

 

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa