Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Daihatsu S38P Unyil 1978, Tampang Klasik Disulap, Intercooler Nongol

Rendy Surya - Sabtu, 12 September 2020 | 15:15 WIB
Pikap klasik Daihatsu S38P disulap tampangnya jadi agresif
Instagram: @mdacustomimagination
Pikap klasik Daihatsu S38P disulap tampangnya jadi agresif

Warna avocado green-nya bikin kesan vintage lebih terasa, walaupun sebagian bodi sudah dicat ulang.

Kalau dilihat dimensinya pikap mungil ini, panjang totalnya 2,99 m, lebar 1,29 m dan tinggi 1.585 mm, wheel base 1.680 mm.

Nah, ini berarti lebih mungil dibandingkan Daihatsu Hi-Max.

Daihatsu Hi-Max yang punya slogan, ‘Jagoan Jalan Sempit’ saja panjang totalnya hanya 3,39 m, lebarnya 1,47 m dan tinggi 1,77 m.

Tampak belakang Daihatsu S38P 1978
Rendy/Otomotifnet
Tampak belakang Daihatsu S38P 1978

‘Si Unyil’ ini punya mesin dua silinder (2 stroke) alias dua tak berkapasitas 356 cc.

Ya, mirip motor Yamaha RX king, asapnya putih dan banyak lantaran pakai oli samping.

 

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa