Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tol Pekanbaru-Riau Sudah Dibuka Untuk Umum, Tarif Masih Digratiskan

Ignatius Ferdian - Sabtu, 26 September 2020 | 14:15 WIB
Tol Pekanbaru - Dumai sudah dibuka untuk umum
tribunpekanbaru/Doddy Vladimir
Tol Pekanbaru - Dumai sudah dibuka untuk umum

Seperti diketahui, Pesiden Republik Indonesia, Joko Widodo meresmikan jalan tol pertama di Provinsi Riau yakni Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) ruas Pekanbaru Dumai sepanjang 131 kilometer (25/9/2020).

Diresmikan secara virtual untuk pertama kalinya di Indonesia, Presiden Joko Widodo hadir dari Istana Negara Bogor didampingi oleh Menteri Sekretaris Negara Pratikno, dan Kepala Kantor Staf Presiden Republik Indonesia Moeldoko, sementara Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono hadir langsung di Gerbang Tol Dumai, Bagan Besar, Bukit Kapur, Kota Dumai.

Sumber: https://pekanbaru.tribunnews.com/2020/09/26/tarif-masih-gratis-hari-ini-jalan-tol-pekanbaru-dumai-sudah-dibuka-untuk-umum?page=all

 

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa