Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jok Motor Dimodifikasi, Jangan Asal Terlihat Keren, Ini Tips Dari Honda

Ignatius Ferdian - Minggu, 11 Oktober 2020 | 14:30 WIB
Ilustrasi jok motor yang sudah dimodifikasi
AHM
Ilustrasi jok motor yang sudah dimodifikasi

Otomotifnet.com - Modifikasi motor jadi salah satu hal yang mengasyikkan, mulai merobah bodi sampai utak-atik jok.

Namun ngomongin jok motor, hal ini harus dilakukan dengan benar dan nggak bisa asal terlihat keren saja.

Karena memodifikasi motor tetap harus dilakukan dengan benar, tidak mengurangi kenyamanan, dan tentunya mengedepankan unsur keamanan.

Menurut Safety Riding Dept. Head PT Astra Honda Motor (AHM) Johannes Lucky, sebenarnya jok dengan spesifikasi standar bawaan pabrik adalah yang paling sesuai.

Baca Juga: Honda NSR 150 Punya Problem Khas, Bisa Merembet, Kuncinya Aki dan Oli

Hal ini karena jok sudah melewati proses standarisasi dan pengetesan dari beberapa aspek, mulai kenyamanan hingga sisi safety.

”Namun jika ingin memodifikasi, ada beberapa catatan yang perlu diperhatikan pengguna sepeda motor. Terdapat beberapa poin yang akan berubah saat kita mengganti jok standar dengan model lain atau peranti modifikasi,” kata Lucky.

Berikut beberapa hal yang perlu diperhatikan saat kita memutuskan untuk memodifikasi jok motor:

Baca Juga: All New Honda PCX 150 CBS dan ABS Beda Kampas Rem Depan, Segini Harganya

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa