Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil dan Motor Dinas Pemkab Deli Serdang Dilelang Paketan, Total 150 Unit

Irsyaad Wijaya - Kamis, 22 Oktober 2020 | 12:30 WIB
Mitsubishi Kuda,  Toyota Kijang Krista serta beberapa mobil dinas milik Pemkab Deli Serdang yang dilelang tahun lalu
TribunMedan.com/Indra Gunawan
Mitsubishi Kuda, Toyota Kijang Krista serta beberapa mobil dinas milik Pemkab Deli Serdang yang dilelang tahun lalu

Hal ini sengaja dilakukan agar barang yang rongsok bisa juga ikut laku dibeli. Secara pasti Syafruddin Lubis pun belum bisa menyebutkan berapa harga dasar lelang.

"Sekarang belum bisa kita sebutkan harganya belum mulai sekarang, nanti lah. Cuma yang jelas sudah dihitung avraisal jadi bukan kita yang buat harganya," bebernya.

"Yang jelas enggak sampai Rp 1 M lah. Ya karena sudah tua udah banyak yang habis nilai bukunya," kata Syafruddin Lubis.

Untuk saat ini, lanjut Syafruddin Lubis kendaraan-kendaraan yang mau dilelang itu sebagian sudah disimpan di dalam gudang.

Baca Juga: Toyota Kijang, Mitsubishi Kuda Dari 47 Kendaraan Dinas, Dua Kali Dilelang Belum Laku

Sebelumnya dikumpulkan dan ditarik dari beberapa Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Disebut kalau Pemkab berharap agar nantinya lelang bisa berjalan dengan lancar.

"Ya itulah harapan kita cepat laku dijual biar uangnya masuk ke kas Pemda. Kalau sudah tua dan besar biaya perawatannya kan lebih baik kalau kita lelang," tegasnya.

"Untuk sementara ini hanya itu dulu lah yang bisa kita sebutkan karena belum mulai," kata Syafruddin Lubis.

Sumber: https://medan.tribunnews.com/2020/10/21/pemkab-deliserdang-kembali-lelang-kendaraan-dinas-total-ada-150-unit?page=all

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa