Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kia Sorento Dibikin Konsep Petualang, Pelek Gambot, Fender Jadi Melar

Rendy Surya - Senin, 23 November 2020 | 23:30 WIB
Kia Sorento Yosemite Edition
Kia
Kia Sorento Yosemite Edition

Keduanya dimodifikasi oleh bengkel LGE-CTE Motorsport dari San Dimas California. 

Setiap mobil diberi nama khas sesuai daerah di Amerika yang terkenal dengan taman nasionalnya. 

Kia Sorento - Yosemite Edition, dirancang untuk menjelajah pegunungan, diberi kelir “Pine Green” atau hijau pinus dengan pernish matte dan aksen hitam. 

Sedangkan Kia Sorento Zion Edition punya tema padang pasir dengan warna 'Desert Sand' yang dipernis glossy dengan aksen hitam.

Baca Juga: Holden Torana LH Ganteng, Dibangun Gaya RestoMod Tayang di Otojadul

Kia Sorento Yosemite Edition
Kia
Kia Sorento Yosemite Edition

Keduanya dibuatkan over fender custom agar seimbang dengan pelek 20 inci yang dibalut ban A/T ukuran 32 inci. 

Aksesori off road di bagian bodi juga dilengkapi seperti skid plated dan brush guard dengan warna satin krom. 

Bagian atap, tipe Yosemite edition dipasangkan roof rack yang terkesan kokoh, sedangkan Zion edition dibikin model memanjang.

Kia Sorento Zion Edition
Kia
Kia Sorento Zion Edition

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa