Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Cara Mengantisipasi Aquaplaning Saat Berkendara Di Musim Hujan!

Andhika Arthawijaya - Kamis, 26 November 2020 | 22:55 WIB
Honda CR-V alami aquaplaning, tergelincir ke jalur lawan senggol truk, bodi berubah terkoyak
TribunJateng.com/Istimewa
Honda CR-V alami aquaplaning, tergelincir ke jalur lawan senggol truk, bodi berubah terkoyak

Hal ini kata Sony juga untuk meminimalkan gejala oversteer, karena biasanya di barengi dengan gejala ini.

Gimana kalau slipnya roda belakang alias oversteer? “Segera putar setir sesuai dengan arah mobil tersebut slip, tidak discounter ya! Tujuannya apa? Supaya mobil berputar di porosnya,” jelasnya lagi.

Tapi ingat kata Sony, tingkat keberhasilannya kecil, karena putaran mobil 360 derajat bisa membuat pengemudi kehilangan arah.

Jaga posisi duduk serelax mungkin, agar bisa kontrol setir dengan baik dan sigap ketika terjadi aquaplaning
Rizky/Otomotifnet
Jaga posisi duduk serelax mungkin, agar bisa kontrol setir dengan baik dan sigap ketika terjadi aquaplaning

“Pembalap kawakan sekalipun pernah gagal dalam mengantisipasi aquaplaning, ditambah lagi dengan faktor fisik yang tidak prima dan fokus akibat terganggu cuaca buruk.”

“Semua sudah drop tidak lagi 100% dan kalian tidak sendirian di jalan raya. Ada kendaraan lain loh..,” wantinya. 

Dibutuhkan momentum yang tepat dalam bereaksi, dan ini susah!

Dan juga, Sony menyarankan agar jangan mendahului di antara kendaraan-kendaraan yang berdekatan, “Karena kendaraan-tendaraan tersebut menghasilkan turbulensi,” tutupnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa