Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda Mobilio Terlempar ke Kali, Remuk Tak Berbentuk, Berawal Mogok di Tengah Rel

Irsyaad Wijaya - Rabu, 2 Desember 2020 | 09:50 WIB
Honda Mobilio ditabrak kereta api di perlintasan tanpa palang pintu desa Ngebuk, Gemolong, kabupaten Sragen, Jateng
Instagram/@infosumberlawang
Honda Mobilio ditabrak kereta api di perlintasan tanpa palang pintu desa Ngebuk, Gemolong, kabupaten Sragen, Jateng

"Benar malam tadi, tidak ada korban jiwa," ungkapnya.

Dikatakan, pengemudi Mobilio tersebut beruntung bisa selamat meskipun mobilnya rusak parah tertabrak kereta penumpang yang tengah melintas.

"Biasanya dijaga warga katanya, tetapi infonya kok itu tidak," jelas dia.

Saat itu Mobilio dikemudikan seorang diri gadis asal Miri Sragen hingga akhirnya terkoyak dan mengalami rusak parah karena tertabrak hingga terlempar ke drainase sedalam tiga meter.

Baca Juga: Kijang Innova Luluh Lantak, Terdengar Dentuman Keras, Posisi di Sisi Rel Kereta

Kondisi Honda Mobilio usai terlempar karena dihajar kereta api di perlintasan tanpa palang pintu desa Ngebuk, Gemolong, kabupaten Sragen, Jateng
Instagram/@infosumberlawang
Kondisi Honda Mobilio usai terlempar karena dihajar kereta api di perlintasan tanpa palang pintu desa Ngebuk, Gemolong, kabupaten Sragen, Jateng

Bagian samping kanan depan Mobilio remuk, kaca pecah dan bagian lain penyok tak beraturan.

"Infonya gitu, tapi belum dipastikan," ungkapnya.

Adapun beberapa menit setelah kejadian ambulans dan tim medis datang.

Sementara polisi melakukan evakuasi dan olah TKP yang disaksikan puluhan warga sekitar.

Sumber: https://solo.tribunnews.com/2020/12/02/kronologi-mobil-tertabrak-ka-di-gemolong-tiba-tiba-mogok-gadis-yang-mengendarai-langsung-keluar?page=all

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa