Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ban Radial Apa Istimewanya, Kok Harga Lebih Mahal? Ini Keunggulannya

Fariz Ibrahim - Rabu, 20 Januari 2021 | 22:55 WIB
Ban radial punya harga lebih mahal, konstruksinya berbeda, lebih istimewa
Dok. Otomotif
Ban radial punya harga lebih mahal, konstruksinya berbeda, lebih istimewa

Steel belt ini membuat konstruksi ban lebih rigid dan kekar.

Karena lebih rigid dan kekar, daya cengkramnya ke aspal pun lebih sempurna.

Terlebih dalam kondisi menikung, feeling handling-nya jadi lebih mantap karena daya cengkram yang lebih baik.

Baca Juga: Ban Motor MotoGP Diselimuti Agar Hangat Tak Berdampak Signifikan, Ini Penjelasan Bos Michelin

Yang ini tipe radial sudutnya 90° tapi dilapis steel belt atau sabuk baja di atasnya. Sabuk baja ini yang bikin kuat dan rigid
Istimewa
Yang ini tipe radial sudutnya 90° tapi dilapis steel belt atau sabuk baja di atasnya. Sabuk baja ini yang bikin kuat dan rigid

Menurut pria yang gemar memakai kacamata hitam ini salah satu kelebihan ban radial adalah ringan.

“Dengan begitu membuat handling atau manuver lebih mudah."

"Khusus untuk motor berkapasitas mesin besar, pemakaian secara terus-menerus tetap akan membuat ban stabil karena rigid,” jelasnya.

RADIAL LEBIH AWET

Soal umur pakai juga ada bedanya. "Umur pemakaian ban OEM tipe bias yang IRC RX01 untuk motor sport 150 dan 250 cc kurang lebih 12.000 km."

"Sedangkan radial IRC RMC 810 lebih panjang 20% sekitar 15.000 km," tutur Arijanto Notorahardjo selaku EVP Marketing & Sales Replacement MC Tire PT Gajah Tunggal Tbk.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa