Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

PPnBM Mobil Baru Dihapus Mulai Maret 2021, Suzuki Masih Kalkulasi Dampak Penjualan

Irsyaad Wijaya,Harun Rasyid - Senin, 15 Februari 2021 | 09:55 WIB
Suzuki New Baleno dan Ignis yang dipajang oleh salah satu dealer Suzuki
Muhammad Ermiel Zulfikar/GridOto.com
Suzuki New Baleno dan Ignis yang dipajang oleh salah satu dealer Suzuki

Mengingat PPnBM hanya salah satu pajak yang harus dibayar selain PKB, BBN-KB dan PPN.

Dony menilai kebijakan tersebut tetap dapat membawa dampak yang baik.

"Tentunya ada pertimbangan khusus dari pemerintah mengapa hanya PPnBM yang diberi insentif. Hal ini kami lihat sebagai langkah positif saja demi mendongkrak kinerja industri otomotif di masa pandemi," tutupnya.

Sekadar informasi, berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan No. 64 tahun 2014, besaran PPnBM kendaraan bermotor 1.500 cc ke bawah atsu yang terkena insentif adalah 10 persen dari nilai PPN.

Mengenai model mobil Suzuki yang mengusung mesin maksimal 1.500 cc dan penggerak roda 4X2, di antaranya Suzuki Ertiga, XL7, Karimun Wagon R, SX4 S-Cross, Ignis, New Baleno, APV hingga New Carry.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa