Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tanggapan Toyota, Honda dan Suzuki Soal Diskon PPnBM, Berharap Cemas

Harryt MR - Rabu, 6 Januari 2021 | 21:30 WIB
Kemenperin mengusulkan diskon 50% PPnBM, diharapkan bisa terkabul guna menggenjot penjualan mobil baru
Dok. Otomotif
Kemenperin mengusulkan diskon 50% PPnBM, diharapkan bisa terkabul guna menggenjot penjualan mobil baru

Otomotifnet.com - Tak hanya konsumen yang menunggu. Harap-harap cemas juga menggelayuti pabrikan hingga dealer mobil baru, semuanya berharap agar segera ada keputusan.

Tentu harapan terbaik adalah dikabulkannya usulan diskon 50% PPnBM (Pajak Penjualan atas Barang Mewah).

Nah seperti apa tanggapan Agen Pemegang Merek (APM) mobil, berikut ini rangkumannya;

Toyota

“Tentu support dari pemerintah yang baik ini, tujuannya untuk meningkatkan market otomotif yang akhirnya mendukung industri otomotif dalam negeri.”

“Mudah-mudahan segera bisa dibuat official ya,” jelas Anton Jimmi Suwandy, Direktur Marketing PT Toyota Astra Motor (TAM), yang dihubungi melalui pesan singkat (04/01/2020).

Baca Juga: Segini Harga Toyota New Avanza Veloz AT Jika PPnBM Dikorting 50%

Suzuki

“Kami berharap hal tersebut segera diputuskan, sehingga tidak mengakibatkan konsumen menunda pembelian.”

“Insentif tersebut akan mampu menggairahkan industri otomotif,” terang Donny Saputra, 4W Marketing Director PT Suzuki Indomobil Sales (SIS), melalui pesan tertulis (04/01/2020).

Honda

“Tentunya Keringanan pajak seperti PPnBM bisa membawa dampak positif bagi pasar otomotif yah karena dapat mendorong pembelian mobil.”

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa