Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hyundai Kona Electric dan Ioniq Dibejek Di Sentul, Sensasinya Beda!

Rendy Surya - Sabtu, 20 Maret 2021 | 12:20 WIB
Hyundai Ioniq dan Kona Electric di acara Hyundai Track Day 2021
Rendy/Otomotifnet
Hyundai Ioniq dan Kona Electric di acara Hyundai Track Day 2021

Sekadar info, Ioniq punya torsi maksimum di angka 295 Nm, sedangkan Kona Electric ada di 395 Nm.

Dari tes akselerasi kami sebelumnya, Kona Electric mampu catatkan waktu 8,7 detik saja untuk berakselerasi dari 0-100 km/jam. 

Sensasi lainnya tentu berbeda dibandingkan mobil dengan bahan bakar.

Sudah ‘ngejambak’ saat pedal mulai dibejek dalam, tak ada raungan mesin, senyap hanya ada suara ban dan angin yang sedikit masuk ke ruang kabin.

Baca Juga: Hyundai Kona N, SUV Kompak Versi Kencang Siap DIproduksi, Ini Speknya

Otomotifnet.com ikut rasakan menjajal Sirkuit Sentul dengan Hyundai Ioniq dan Kona Electric
Rendy/Otomotifnet
Otomotifnet.com ikut rasakan menjajal Sirkuit Sentul dengan Hyundai Ioniq dan Kona Electric

Saat bermanuver di kecepatan tinggi saat tikungan 'S kecil' Sentul, tingkat kepresisian setir baik dan termasuk masih mudah dikendalikan.

Peredaman suspensi baik Ioniq dan Kona Electric memang punya karakter lembut, namun ia masih pede diajak bermanuver di sirkuit. Tak banyak gejala limbungnya. 

Buat yang pengin merasakan sensasi mobil listrik Hyundai di trek balap, sekaligus mengetahui informasi lengkap soal mobil termasuk perawatannya, langsung saja daftar di hyundai.com. 

 

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa