Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda BeAT Memang Super Irit, Tapi Ternyata Kalah Dibanding Skutik Ini

Antonius Yuliyanto - Minggu, 27 Juni 2021 | 22:50 WIB
Test ride Rakata X5
Rizky/otomotifnet.com
Test ride Rakata X5

Otomotifnet.com – Dalam kategori skutik, All New Honda BeAT memang konsumsi bensinnya tergolong super irit.

Dari hasil pengetesan OTOMOTIF, dipakai berkendara harian secara normal bukan eco riding, masih dapat angka rata-rata 51 km/liter.

Namun ternyata, jika dihitung biaya yang dikeluarkan tiap kilometernya, BeAT kalah dibanding skutik listrik yang satu ini, Rakata X5.

Enggak percaya? Yuk simak hasil pengetesannya, khususnya di sisi konsumsi listriknya.

Baca Juga: Harga Skuter Listrik Gesit Dikatrol Per Juni 2021, Kualitas Fan Belt Ditingkatkan

Rakata X5 pakai motor listrik Bosch berdaya 1.750 watt
Rizky/otomotifnet.com
Rakata X5 pakai motor listrik Bosch berdaya 1.750 watt

Dalam pengetesan konsumsi baterai atau listrik, selalu menggunakan mode 3 atau yang paling bertenaga.

Dites beberapa kali dengan kondisi bobot yang beragam, sendiri dan berboncengan.

Dua pengetesan pertama kami mematok kapasitas terendah hanya sampai 5 persen.

Mengapa tidak sampai habis? Tentu biar enggak perlu mendorong cari sumber listrik untuk mengecas.

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa