Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda CB150R Streetfire Dijual Lebih Murah, Ternyata Karena Hal Ini

Panji Nugraha - Selasa, 12 Oktober 2021 | 20:25 WIB
All New Honda CB150R Streetfire
DAM
All New Honda CB150R Streetfire

Untuk konsumsi bensin Honda CB150R Streetfire bisa berlari 40,5 km/liter menggunakan metode ECE R40 dengan standar EURO 3.

All New CB150R Streetfire hadir dengan varian warna Macho Black dan Stinger Red Black yang dipasarkan dengan harga OTR (On The Road) Bandung Rp 29.650.000.

Untuk melengkapi pilihan berkendara penggunanya, All New CB150R Streetfire juga memiliki varian Special Edition (SE) yang dipasarkan dengan harga OTR (On The Road) Bandung Rp 30.650.000.

Varian Special Edition hadir dengan tiga varian warna matte yaitu Fury Matte Red, Raptor Matte Black, and Armored Matte Grey.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa