Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Rahasia Bengkel Terbongkar, Komstir Awet Berkat Duit Rp 20 Ribuan

Uje,Irsyaad W - Kamis, 20 Januari 2022 | 14:25 WIB
grease di komstir
Ryan
grease di komstir

Otomotifnet.com - Komstir motor lebih awet berkat duit Rp 20 Ribuan.

Rahasia bengkel ini dibongkar Arif Nurahman dari Satria Motor.

"Pertama jelas, komstir harus diberikan grease atau gemuk, supaya air dan kotoran tidak gampang menempel," ucap Arif.

Arif punya rahasia soal gemuk yang dipakai.

Agar komstir lebih awet jangan pakai gemuk biasa.

"Kalau saya sering kasihnya grease atau gemuk CVT," jelas Arif yang bengkelnya di Jl Kangkung, Sunter, Jakarta Utara.

"Karena memang grease CVT memang dibikin untuk bekerja lebih keras pada suhu tinggi," tambahnya.

Gemuk CVT Merek Yamaha
Ryan Fasha
Gemuk CVT Merek Yamaha

Grease CVT harganya sekitar Rp 20 ribuan di bengkel umum atau bengkel resmi.

Terutama buat motor yang sering lewat jalan rusak atau menempuh jarak yang jauh.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa