Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Maxdecal Tawarkan Stiker Wrapping Anti Gores, Bisa Dipoles Dan Coating

Rendy Surya - Minggu, 30 Januari 2022 | 20:45 WIB
Merek stiker lokal Maxdecal, luncurkan 32 warna baru dengan fitur antigores
Istimewa
Merek stiker lokal Maxdecal, luncurkan 32 warna baru dengan fitur antigores

Baca Juga: Honda City Hatchback RS Mau Dibikin Makin Ganteng? Ini Trik Simpelnya

Merek stiker lokal Maxdecal, luncurkan 32 warna baru dengan fitur antigores
Istimewa
Merek stiker lokal Maxdecal, luncurkan 32 warna baru dengan fitur antigores

Sementara itu untuk perekatnya (adhesive) dibuat oleh pabrikan di Inggris dan Irlandia yang memang spesialis dalam memproduksi adhesive untuk keperluan otomotif. Sehingga klaimnya, stiker ini punya daya tahan material sampai 5-7 tahun.

Soal kelebihan lain, disebut Maxdecal juga punya fitur bubble free saat pemasangan, maksudnya bahan stickernya pun lentur sehingga mudah diaplikasikan.

Maxdecal 9800 series ditawarkan dalam 3 varian karakter permukaan, Super Super Wet Gloss, Super Ultra Gloss dan Super Gloss Metallic.

Saat ini produk Maxdecal tak hanya digunakan untuk kebutuhan industri otomotif saja, namun juga dipakai di dunia digital printing, advertising, signage, packaging serta kebutuhan industri kreatif lainnya.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa