"Jadi jangan hanya cek body motor saja saat motor baru terjatuh atau tabrakan, baiknya cek area segitiga juga," tegasnya.
Pastikan segitiga motor masih lurus sehingga pengendalian motor tidak terganggu.
Jika terlihat bengkok jangan dibiarkan saja, segera lakukan penggantian.
"Toh segitiga ini juga masih bisa diperbaiki dengan cara dipress, biayanya rata-rata tidak sampai Rp 100 ribu," tutupnya.
Baca Juga: Yamaha Aerox Ditolak, Bengkel Press Segitiga, Pelek dan Sasis Mulai Rp 30 Ribu
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR