Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Parah, Marak Oknum Calo Uji KIR Palsu, Pelakunya Mantan Pegawai Perhubungan

M. Adam Samudra,Irsyaad W - Jumat, 4 Maret 2022 | 09:15 WIB
Ilustrasi Uji Kir Kendaraan
Tribunjateng.com / Dina Indriani
Ilustrasi Uji Kir Kendaraan

"Biasanya kartu tersebut tidak punya chip di dalamnya sehingga data tidak muncul saat di scan," kata Budi.

"Tapi jika dilihat dengan kasat mata seperti asli," urainya.

"Tapi sekarang untuk membaca kartu uji KIR dengan HP sudah bisa, sehingga para petugas di lapangan sudah bisa membaca data lewat HP," jelasnya.

Selain di Jabodetabek, kasus pemalsuan kartu KIR juga menyebar di berbagai daerah.

Bahkan dari waktu ke waktu petugas di lapangan makin mudah menemui pemalsuan tersebut.

"Saat itu Kakorlantas Polri banyak menjumpai di jalan tol pemalsuan, sehingga pihaknya akan membackup terhadap pemalsuan yang ada," tegasnya.

Budi mengimbau kepada pemilik mobil niaga agar melakukan uji KIR sesuai prosedur.

"Yakinkan bahwa bukunya itu asli jangan asal tembak. Ini menyangkut nyawa," imbaunya.

"Ada konsekuensi kalau ternyata buku KIR ini palsu, maka yang bersangkutan akan dikenakan hukuman menggunakan surat palsu," tandasnya.

Baca Juga: Ada Temuan Sopir Truk Pakai KIR Palsu, Ini Cara Bedakan Dengan yang Asli

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa