Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jangan Kaget, Bentar Lagi Avanza dan Kijang Innova Bekas Diprediksi Bakal Laris

Irsyaad W,Wisnu Andebar - Kamis, 17 Maret 2022 | 11:25 WIB
Bikin ngiler, harga Toyota Kijang Innova bekas tahun 2015-2017 sudah di bawah Rp 200 juta
Abdul Aziz Masindo/Otoseken.id
Bikin ngiler, harga Toyota Kijang Innova bekas tahun 2015-2017 sudah di bawah Rp 200 juta

Otomotifnet.com - Bagi pedagang mobil bekas siap-siap.

Sebentar lagi Toyota Avanza dan Kijang Innova bekas diprediksi bakal laris.

Hal ini disampaikan Johnny Widodo, CEO OLX Autos Indonesia.

Penyebabnya tak lain karena momen jelang lebaran 2022 sudah di depan mata.

Bahkan, Johnny memprediksi, penjualan mobil bekas bakal meningat.

Menurutnya, penjualan mobil bekas pada dasarnya mengikuti mobil baru.

Jika penjualan mobil baru naik, otomatis versi bekasnya akan ikut terdongkrak.

Ilustrasi kredit mobil bekas
Abdul Aziz Masindo/Otoseken.id
Ilustrasi kredit mobil bekas

Selain dari kondisi pandemi Covid-19 yang mulai membaik, juga dipengaruhi adanya insentif PPnBM dari pemerintah.

"Kalau bicara prediksi tahun 2022 ini permintaan mobil bekas akan naik dua sampai tiga persen dari tahun lalu," kata Johnny, (15/3/22).

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa