“Ada cukup banyak hal yang saya harus belajar dari dia setelah saya berada tepat di belakangnya,” jelas Miller.
Diungkapkan keunggulan Bastianini dibanding dirinya sendiri.
Seperti penggunaan ban belakang untuk berbelok.
“Dia tidak pernah pakai ban belakang untuk belok,”
Baca Juga: Enea Bastianini Podium 1 Di MotoGP Amerika, Federal Oil: Bikin Bangga Indonesia
“Itu yang jadi masalah pada saya, karena selalu pakai ban belakang untuk belok,”
“Dengan demikian Bastianini lebih bisa menjaga ban,” tambahnya.
Selain itu, ketika berada di trek lurus, posisi duduk pembalap tim Gresini Racing tersebut benar-benar di tengah.
Sehingga memberikan efek positif yang hasil akhirnya kecepatan bisa maksimal.
Editor | : | Toncil |
KOMENTAR