Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jarak Poin Jauh, Fabio Quartararo Ngaku Pasrah di MotoGP Valencia 2022

R Alif P,Ferdian - Jumat, 4 November 2022 | 21:50 WIB
Fabio Quartararo
MotoGP.com
Fabio Quartararo

Quartararo pun tak malu melempar pujian kepada rivalnya, Pecco Bagnaia.

Bahkan apapun hasilnya, Quartararo ingin berpesta bersama rivalnya pada Minggu malam usai balapan.

"Kita semua bilang Ducati kuat, tapi dia (Pecco) selalu di depan, jadi dia adalah pembalap top dan bagus datang bersamanya sampai balapan terakhir," tutur El Diablo lagi.

"Ayo lakukan pertarungan besar pada musim 2022 ini dan bersenang-senang bersama di Minggu malam," pungkasnya seraya tertawa lepas.

Baca Juga: Kisruh, 17 Mesin Motor Balap Honda Lenyap Jelang MotoGP Valencia 2022

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa