Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nyawa Ibu dan Anak Nyaris Tercabut, Avanza Hitam Cacat Ditampar Ular Besi

Irsyaad W - Rabu, 14 Desember 2022 | 10:40 WIB
Toyota Avanza berisi ibu dan dua anaknya usai ditampar kereta api Sibinuang di Korong Duku, Nagari Kasang, Batang Anai, Padang Pariaman, Sumatera Barat
Dok. Polsek Batang Anai
Toyota Avanza berisi ibu dan dua anaknya usai ditampar kereta api Sibinuang di Korong Duku, Nagari Kasang, Batang Anai, Padang Pariaman, Sumatera Barat

Beruntung ketiga korban selamat meski mengalami luka ringan.

"Kejadian berawal saat korban Binu Rifa mengendarai mobil yang hendak masuk ke Perumahan Avia Jaya Bakuang Kororong Duku," jelas Afrianto Simatupang.

Kala itu, Avanza yang ditumpangi ketiganya berada di belakang Toyota Kijang Innova.

"Setiba di perlintasan kereta api menuju ke Perumahan Avia Jaya, korban tidak sempat mempercepat laju kendaraannya," ujarnya.

Ia menjelaskan, korban baru menyadari ada kereta api saat Avanza-nya sudah berada di atas perlintasan kereta api.

Tanpa bisa menghindar lagi, akhirnya bodi kanan Avanza disambar KA Sibinuang yang datang dari arah Padang.

"Akibatnya, kereta api menabrak bagian depan dan sebelah kanan mobil korban," ujarnya.

"Korban mengalami luka ringan dan kerugian sekitar Rp 100 juta rupiah," pungkasnya.

Baca Juga: Petaka Anggota TNI dan Calon Istri, Sedetik Honda HR-V Koprol Delapan Meter

Sumber: https://padang.tribunnews.com/2022/12/13/kronologi-avanza-berisi-satu-keluarga-dihantam-kereta-api-sibinuang-di-padang-pariaman

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa