Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Heboh Emak-emak Ajak BeAT Tenggak Pertamax Turbo, Ahli: Mesin Bisa Kecapean

Ferdian - Rabu, 13 September 2023 | 19:00 WIB
Honda BeAT dibawa emak-emak ngisi Pertamax Turbo di SPBU
(tangkapan layar tiktok @kimzizs)
Honda BeAT dibawa emak-emak ngisi Pertamax Turbo di SPBU

Anto Hananto, Kepala Bengkel AHASS 88 mengatakan, beberapa kerusakan yang dimaksud bisa berupa elektroda busi putus, piston terkikis, dan masa pakai oli menurun drastis “Kasus yang sering saya jumpai adalah mesin overheating, ciri-cirinya adalah oli mesin berwarna merah ketika diganti. Ini tidak baik bagi kesehatan mesin,” kata Anto.

Anto menyarankan pengguna untuk mengikuti anjuran pabrik terkait nilai oktan bahan bakar yang digunakan.

Tujuannya demi menjaga performa dan kualitas mesin motor.

“Sebaiknya ikuti manual penggunaan. Misalnya motor matik seperti vario 150, cocoknya ya pakai bbm oktan 92. Jangan dipaksa pakai BBM oktan 98,” ujarnya.

@kimzizs mungkin beat nya bore up. #fypシ #beat #pertamax #fyppppppppppppppppppppppp #xyzbca ♬ Bercyandya - DJ Bombompret

Baca Juga: Keahlian Yunasz Soal Kelistrikan Motor Berbuah Ancaman 9 Tahun Penjara, Honda BeAT Jadi Bukti

Sumber: https://otomotif.kompas.com/read/2023/09/13/091200315/video-viral-seorang-ibu-isi-bbm-honda-beat-pakai-pertamax-turbo?page=all#page2

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa