Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Desas-desus Motor 150 CC Ke Atas Tak Bisa Isi Pertalite, Komunitas Tanggapi Begini

Ferdian - Senin, 11 Maret 2024 | 20:30 WIB
Isu Pertalite dihapus pada 2024 dibantah oleh Pertamina
Dok. Pertamina
Isu Pertalite dihapus pada 2024 dibantah oleh Pertamina

Aguz Ruzdianto: Bodoamat... Motor gejil selalu Pertamax, daripada beli ngecer 13K dapet pertalite mending sekalian Pertamax

Mike D'Megliu: Bagus sih.. krn emang pertalite buat org yg ga mampu.. Dan rata2 motor diatas cc sgitu udh termasuk motor2 yg ekonomi nya mampu..
Krn klo org yg emang butuh motor hanya untuk kerja, pasti cari kendaraan yg harganya murah, irit dan bandel..
Malah klo bisa sih dibawah 125cc aja skalian..

Bachtiar: emng dr awal akn ada pembatasan pertalite yg rencny lama kelamaan akn dignti dihapus oleh pertamina dg pertamax green 92 yg mn berita itu udh didengungkn sejk awal th 2023 mbah

Ngomongin kabar tersebut, pihak Menteri ESDM sempat menyampaikan info terkait hal ini.

Niat pemerintah melakukan pembatasan Pertalite juga sudah bulat.

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif mengatakan, upaya untuk mengetatkan penjualan BBM subsidi perlu dilakukan untuk memastikan penyaluran secara tepat sasaran dan menjaga keuangan negara.

"Supaya alokasi BBM tepat sasaran kan, harus tepat sasaran ya. Kalau enggak kan rugi, ya rugi pemerintah kemudian yang menikmati orang yang enggak tepat," kata Arifin di Kementerian ESDM, Jakarta, Jumat (8/3), dilansir dari kontan.id.

Pemerintah pun menargetkan agar aturan yang baru dapat segera terbit tahun ini. "Tahun ini harus jalan, dalam beberapa bulan ini lah selesai, karena sudah setahun draftnya," imbuh Arifin.

Baca Juga: Aturan Ini Direvisi, Beli Pertalite di SPBU Pertamina Bakal Dibatasi

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa