Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini yang Bikin Toyota Yaris Cross Hybrid Lebih Irit Untuk Pemakaian Dalam Kota

F Yosi - Selasa, 20 Agustus 2024 | 20:15 WIB
Toyota Yaris Cross Hybrid di ajang GIIAS 2024
F Yosi/Otomotifnet
Toyota Yaris Cross Hybrid di ajang GIIAS 2024

Otomotifnet.com - Saat ini PT Toyota Astra Motor (TAM) telah meluncurkan lebih dari 27 model kendaraan elektrifikasi (xEV), termasuk dari brand Lexus.

Baik itu berjenis Hybrid EV, Plug-In Hybrid EV, hingga Battery EV.

Nah, salah satu model xEV Toyota yang penjualannya cukup populer adalah Yaris Cross HEV.

SUV 5-seater berteknologi hybrid ini sudah diproduksi di dalam negeri nih.

Baca Juga: Toyota Borong 5 Penghargaan OTOMOTIF Award 2024, Termasuk Car of The Year Lewat Model Ini

Toyota Yaris Cross S GR Jelajah Jawa Timur
F Yosi/Otomotifnet
Toyota Yaris Cross S GR Jelajah Jawa Timur

Toyota Yaris Cross Hybrid
F Yosi/Otomotifnet

Dan salah satu keunggulan dari mobil yang beberapa waktu lalu dinobatkan sebagai Car of The Year 2024 oleh Tabloid OTOMOTIF ini, adalah easy handling.

Untuk postur tubuh rata-rata orang Indonesia, mendapatkan driving position yang ideal pada Yaris Cross HEV cukup mudah.

Apalagi ia sudah dibekali pengaturan jok elektrik, serta setir yang bisa disetel tilt dan eleskopik.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa