Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Telat Ganti Oli Bisa Bikin Boncos, Ini Tips Pilih Oli Dari ENEOS

Harryt MR - Sabtu, 24 Agustus 2024 | 18:10 WIB
Oli ENEOS X Series dengan New Additive Titanium
Eneos
Oli ENEOS X Series dengan New Additive Titanium

Baca Juga: Pusing Terobati, Eneos Luncurkan Oli Mesin Khusus Mobil Turbo Dan Mobil Hybrid

Sedangkan kendaraan tahun lama, oli yang dibutuhkan harus lebih kental seperti 20W-50, 10W-40 atau lainnya.

Masih menurut Imran, ENEOS menyediakan rangkaian pelumas berkualitas tinggi yang disesuaikan untuk mobil dan motor pabrikan Jepang di Indonesia.

Yakni dengan berbagai pilihan kekentalan, mulai dari kendaraan rakitan tahun lama, hingga mobil berteknologi hybrid dan turbo. Termasuk varian oli untuk mobil diesel.

"Oli ENEOS diproduksi dengan teknologi tinggi serta menggunakan base oil dan aditif pilihan," imbuh Imran Razy, seraya menyebut produk baru ENEOS X Series dengan New Additive Titanium.

Teknologi aditif titanium diklaim sebagai yang pertama di Indonesia. Mampu memberikan perlindungan hingga ke komponen terkecil pada mesin.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa