Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Canggih Banget Bisa Baca Keadaan, Motor Baru Moto Guzzi Stelvio

Rangga Kosala - Senin, 21 Oktober 2024 | 20:11 WIB
Moto Guzzi Guzzi Stelvio resmi dirilis di Indonesia
Piaggio Indonesia
Moto Guzzi Guzzi Stelvio resmi dirilis di Indonesia

“Kami dengan bangga menghadirkan Moto Guzzi Stelvio terbaru, sebuah kendaraan roda dua penjelajah bergaya modern dengan gaya unik dan teknologi mutakhir,” ujar Marco Noto La Diega, Managing Director dan Country CEO PT Piaggio Indonesia dalam siaran pers.

Baca Juga: Brand Italia tapi Cinta Indonesia, Piaggio Indonesia Turut Rayakan Hari Batik Nasional

Salah satu bentuk PFF Riders Assistance Solution berupa radar untuk membaca situasi sekitar.

Moto Guzzi Stelvio sekaligus jadi motor pertama dari line up Moto Guzzi yang mengadopsi radar dalam sistem PFF Rider Assistance Solution.

Sistemnya menggunakan radar 4D Imaging, dengan sensor yang terletak di atas dan bawah lampu depan.

Sensor radar Moto Guzzi Stelvio terletak di atas dan bawah lampu depan
Piaggio Indonesia
Sensor radar Moto Guzzi Stelvio terletak di atas dan bawah lampu depan

Cakupan radarnya dinilai lebih luas dan dapat diandalkan, jika dibandingkan dengan sensor ultrasonic tradisional.

Radar milik Stelvio juga berbeda dengan mobil, terutama soal sudut kemiringan ketika melewati tikungan.

Sebagai pelengkap berkendara, Moto Guzzi Stelvio dibekali dengan 5 riding mode. Ada Tour, Rain, Road, Sport dan Off-Road.

Moto Guzzi Stelvio menggunakan single sided swingarm di roda belakang
Piaggio Indonesia
Moto Guzzi Stelvio menggunakan single sided swingarm di roda belakang

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa