Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Punya Power 161 Dk dan Torsi 210 Nm, Segini Akselerasi NETA X Dari 0 – 100 Km/jam

Andhika Arthawijaya - Senin, 28 Oktober 2024 | 19:58 WIB
Neta X 500 Supreme
F Yosi/Otomotifnet
Neta X 500 Supreme

Tapi menurut Otomotifnet.com, kemampuan akselerasi NETA X ini termasuk cukup impresif dan nyaman buat penggunaan harian.

Entakan tenaga dan torsinya tidak terlalu 'meledak-ledak' saat digeber pol, tapi masih lebih kuat dibanding mobil ICE (Internal Combustion Engine).

Sehingga lebih mudah dikendalikan dan aman untuk orang yang baru menggunakan mobil listrik. Bagaimana menurut Anda?

DATA TES

Akselerasi

0 – 60 km/jam  : 4,8 detik

0 – 100 km/jam : 9,2 detik

40 – 80 km/jam : 3,7 detik

0 - 201 meter  : 11,2 detik

0 – 402 meter  : 17,0 detik

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa