Wah, Motor Juga Diincar Kena Aturan Ganjil Genap

Joni Lono Mulia - Rabu, 27 Juni 2018 | 10:56 WIB

Ilustrasi sepeda motor (Joni Lono Mulia - )

Dia menambahkan, jumlah populasi motor yang cukup banyak di Ibu Kota, akan menjadi masalah baru dalam hal pengawasannya.

Pihaknya akan melakukan koordinasi dengan pihak kepolisian terkait regulasi ini.

(BACA JUGA: Sejauh Ini, Sudah 31 Mobil Ngalangin Kereta Lewat Di Solo)

"Nah, itu makanya kajian ini akan kami bahas dengan kepolisian."

"Kami juga lihat efektivitas dari ganjil genap yang diterapkan saat Asian Games juga," ujar Andri Yansyah.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Dishub DKI Pelajari Kajian Ganjil Genap untuk Sepeda Motor"