Sehabis Raih Hasil Positif di MotoGP Amerika, Jack Miller Pede Pasang Target

Ignatius Ferdian - Selasa, 16 April 2019 | 16:50 WIB

Jack Miller raih posisi ke-3 di MotoGP Amerika 2019 (Ignatius Ferdian - )

Dalam 3 balapan, Petrucci hanya finis ke-6 di setiap balapan tanpa pernah bertarung di baris depan.

Sementara Miller di balapan pertama di Qatar sempat bertarung di baris depan sebelum mengalami masalah jok motor yang lepas.

Lalu di Argentina hampir meraih podium dan duduk di P4, dan di Amerika meraih podium ke-3.

Di ketiga balapan, Miller sempat bertarung di baris depan.

Ditambah lagi, kontrak Petrucci hanya 1 tahun dan akan berakhir di 2019 ini.