Merawat Unitrack Motor Trail Bisa Dilakukan Sendiri, Bagian Link Jangan Terlewat, Wajib Bersih

Ignatius Ferdian - Rabu, 21 Agustus 2019 | 10:00 WIB

Unitrack wajib diservis tiap 3 bulan sekali (Ignatius Ferdian - )

"Sebisa mungkin cek lebih sering area unitrack terutama di link-nya, pastikan tidak ada kotoran menempel di sana," tambahnya.

"Selain itu lebih sering diberi penetran agar pergerakan link unitrack tetap normal," tambahnya.

"Karena kalau pergerakan link unitrack terhambat oleh kotoran lama-lama bushingnya aus," jelasnya.

"Nanti bantingan sokbreker jadi keras, seperti sokbreker rusak padahal yang rusak di area unitrack-nya," jelasnya.