"Pasca banjir banyak yang mencari Kijang diesel karena perawatannya dan tahan melibas genangan air pada saat banjir," ucap Dodo Lesmana pemilik dealer mobkas Maju Jaya bermarkas Jl. Serpong, Tangerang (7/1).
Sementara itu untuk model pickup Toyota Kijang diesel dijual Rp 45 Juta.
Berikut daftar harga Toyota Kijang Diesel yang berhasil dirangkum dari para pedagang di wilayah Tangerang.
Tipe | Tahun | Harga |
Kijang Diesel LSX | 1997 | Rp 58 Juta |
Kijang Diesel LX | 1997 | Rp 60 Juta |
Kijang Diesel SSX | 1997 | Rp 50 Juta |
Kijang Diesel SSX | 1998 | Rp 71 Juta |
Kijang Diesel LSX | 1998 | Rp 75 Juta |