Ribuan SPBU di Indonesia Bakal Kena Digitalisasi, Langkah Pertamina Pantau Penjualan

Ignatius Ferdian,Harun Rasyid - Sabtu, 29 Februari 2020 | 21:05 WIB

SPBU Pertamina. (Ignatius Ferdian,Harun Rasyid - )

"Sejalan dengan trend life style yang mengarah ke cashless, pembayaran non tunai dengan aplikasi MyPertamina pun lebih banyak manfaatnya. Selain cepat dan mudah, terdapat poin yang bisa dikumpulkan untuk mengikuti berbagai program promosi Pertamina", imbuh Fajriyah.

"Tanpa perlu kartu khusus, aplikasi Mypertamina dapat diakses dengan smartphone, telah terintegrasi dengan LinkAja sehingga bisa digunakan untuk pembayaran seluruh transaksi di SPBU, baik untuk membeli BBM, Bright Gas, Pelumas maupun belanja di Bright," tambah Fajriyah.

Pembayaran cashless via aplikasi caranya yaitu, cukup scan barcode pada mesin pembayaran, dalam beberapa detik transaksi pun selesai.