Kena Insentif PPnBM, Harga Suzuki All New Ertiga & XL7 Turun Segini!

Andhika Arthawijaya - Senin, 8 Maret 2021 | 18:00 WIB

Suzuki XL7 tipe Alpha (Andhika Arthawijaya - )

Berikut daftar harga mobil baru Suzuki setelah mendapat diskon pajak PPnBM 0% yang berlaku mulai 1 Maret 2021 hingga 31 Mei 2021:

Tipe

Harga Lama (Jabodetabek)

Harga Maret (PPnBm 0%)

 

Tipe

Harga Lama

(Jabodetabek)

Harga Maret (PPnBm 0%)

All New Ertiga GA (MT)

Rp210.500.000

Rp199.400.000

 

XL7 Zeta (MT)

Rp236.500.000

Rp224.050.000

All New Ertiga GL (MT)

Rp230.000.000

Rp218.200.000

 

XL7 Zeta (AT)

Rp247.000.000

Rp233.700.000

All New Ertiga GL (AT)

Rp240.500.000

Rp228.000.000

 

XL7 Beta (MT)

Rp253.000.000

Rp239.400.000

All New Ertiga GX (MT)

Rp244.000.000

Rp231.500.000

 

XL7 Beta (AT)

Rp263.500.000

Rp249.200.000

All New Ertiga GX (AT)

Rp254.500.000

Rp241.350.000

 

XL7 Alpha (MT)

Rp263.000.000

Rp249.400.000

All New Ertiga

Suzuki Sport (MT)

Rp255.500.000

Rp242.850.000

 

XL7 Alpha (AT)

Rp273.500.000

Rp259.200.000

All New Ertiga

Suzuki Sport (AT)

Rp266.000.000

Rp252.650.000

 

 

 

 

Sukma Dewi menambahkan, Suzuki berharap adanya kebijakan ini dapat membawa dampak positif bagi Suzuki maupun industri otomotif di Indonesia.

“Kami berharap kebijakan ini dapat berdampak signifikan terhadap peningkatan angka penjualan mobil, karena saat ini, industri otomotif sedang membutuhkan stimulus yang dapat meningkatkan penjualan dalam negeri setelah sempat lesu akibat dampak Pandemi Covid-19,” tutupnya.