Kawasaki Ninja 150 RR Kencang dan Klimis, Terinspirasi GP125

Antonius Yuliyanto - Sabtu, 1 Mei 2021 | 09:00 WIB

Modifikasi Kawasaki Ninja 150 RR dengan inspirasi GP125 (Antonius Yuliyanto - )

“Body paint dikerjain di DS Airbrush Bandung. Pilih warna ijo yang kalem gak aneh-aneh, mirip ijo Petronas,” papar Erwin yang pernah lama tinggal di Australia.

Biar makin mirip Moto3, area lain juga digarap. Seperti pelek, pasang Marchesini M10 Moto3 Spec yang dikawal disc dan kaliper depan lansiran HRC buat NX4.

Lalu di area setang tampak ada instrumen Mychron 5 untuk memantau kondisi motor.

Well, hasil akhirnya kencang dan klimis ya!

Istimewa
Di area setangn Ninja 150 RR ini, tampak terpasang instrumen Mychron 5 dan steering damper

+ : Tampilan rapi jali dengan mesin kencang
- : Emblem HRC di reservoir cover kurang matching dengan motornya

Istimewa
Rem Ninja 150 RR ini diupgrade, piringan dan kaliper pakai lansiran HRC, aslinya buat NX4

Istimewa
Tutup tangki Ninja 150 RR ini diganti keluaran Tyga

Istimewa
Footstep ganti YSP, jadi posisi duduk di Ninja 150 RR ini lebih nangkring