Digugat Rp 10 Miliar, BMW Indonesia Angkat Bicara, Tunggu Jadwal Sidang Lanjutan

Naufal Shafly,Ignatius Ferdian - Minggu, 27 Juni 2021 | 19:30 WIB

Ilustrasi. BMW 535i Gran Turismo.

Sebab, sidang pertama yang dijadwalkan pada Selasa (22/6/2021), masih ditunda akibat pandemi Covid-19.

"Pengadilan Negeri (PN) masih belum beroperasi sampai tanggal 24 (Juni) kemarin, jadi masih menunggu update selanjutnya. Pastinya BMW Indonesia berharap ada solusi yang baik untuk kedua belah pihak," jelasnya.

 

YANG LAINNYA