Rencana Beli Mobil Bekas? Deteksi Bodi di 3 Titik Ini, Gampang Banget

Toncil - Jumat, 13 Agustus 2021 | 21:30 WIB

Ilustrasi mobil bekas (Toncil - )

‘Tonjolan’ itu ada di semua pintu. Depan, samping dan pintu bagasi.

Engsel

Mobil yang belum pernah masuk bengkel untuk perbaikan bodi, salah satunya bisa dilihat pada cat yang ada di engsel.

Bisa ada yang dipenuhi oleh cat, atau hanya garis cat di engsel saja.

Kalau keadaan cat masih belum ada ‘luka’ atau ‘garis’ cat masih lurus, berarti pintu itu belum pernah dibuka untuk perbaikan.

toncil/Otomotifnet.com
Cek cat yang ada di engsel. Lebih baik kotor daripada luka

Sedikit waspada kalau cat di engsel sudah luka atau goresan cat sudah tidak lurus.

Artinya, “Engsel itu pernah dibuka. Biasanya untuk perbaikan pintu,”

Baca Juga: Retrim Ulang Jok Kulit Mobil Bekas, Biaya Kerusakan Ringan dan Parah Dipatok Segini

“Ini bisa jadi indikator, mobil itu pernah terlihat tabrakan atau tidak,” tambah Triyana, bapak 2 orang anak tersebut.

Sambungan bodi

Hal lainnya bisa coba cek sambungan bodi.