Nah, bicara harga, Andre pede aja melepasnya enggak jauh dari harga barunya dulu.
Ia mengelak kalau menggoreng harga Ferio. Alasannya menurut Andre rasional.
Yakni, mobil sejenis yang dijual orang lain dengan kondisi jauh di bawahnya dan harga tinggi saja laku.
Nah, simak video penampakannya berikut ini.