Adapun harga tersebut untuk kendaraan pribadi roda empat dengan maksimal usia kendaraan 10 tahun.
"Apabila kendaraan berusia lebih dari 10 tahun maka harga akan bervariasi." Sambung Yolanda.
Khusus yang membeli GPS tracker StartGPS tipe ST308 mendapatkan layanan Start Assist secara gratis selama 6 bulan pertama untuk kendaraan di bawah usia 10 tahun.
GPS TRACKER ST308.
StartGPS ST308 yang merupakan alat pelacak kendaraan ini, dijejali fitur terkini.
Mulai dari Sensor Bahan Bakar Realtime, Mematikan mesin kendaraan dari jauh dan juga Mendengarkan Percakapan di dalam Kabin Kendaraan.
Selain itu, untuk StartGPS ST308 juga terdapat add on yang dapat dibeli terpisah seperti Sensor komunikasi dua arah, hingga sensor temperatur suhu kabin bagi kendaraan frozen food.
StartGPS tipe ST308 bisa didapatkan dengan harga Rp. 1.599.000.
Dengen membeli StartGPS ST-308, Anda secara otomatis akan mendapatkan layanan Start Assist selama 6 bulan pertama.
Yolanda menegaskan, "StartGPS merupakan perusahaan rintisan di bisnis teknologi pelacakan kendaraan yang membangun plaftorm pelacakan mandiri dan canggih yang ada di Indonesia, dengan ditambah hardware terbaru ST308 dan layanan Start Assist, layanan Emergency Road Assistance pertama di bisnis teknologi pelacakan kendaraan, kami menghadirkan solusi bagi pemilik armada kendaraan di Indonesia,"
"Setelah ini kami akan kembali hadir dengan fitur selanjutnya yang akan memberikan solusi terbaik bagi pebisnis armada transportasi dan logistik di Indonesia" janji Yolanda.
Baca Juga: GPS Tracker StartGPS Bisa Pantau Konsumsi Bensin Secara Realtime