Soal mesin, Mercy lebih percaya kepada mesin V12 yang memiliki kapasitas hingga 6.000 cc.
Mesin tersebut dapat menghasilkan 530 tk dan torsi 830 Nm.
Kecepatan maksimumnya disebut hanya tembus 160 kilometer per jam.
Sisi kenyamanan didukung suspensi udara AIRMATIC, Anti Slip Regulation (ASR) serta Electronic Stability Program (ESP).
Sebagai perlindungan ekstra, tersedia ban run-flat atau yang tetap bisa dipakai meski kempis hingga jarak sejauh 30,5 km.
Baca Juga: Gagahnya Lexus UX300e, Mobil Listrik yang Ditumpangi Erick Thohir di KTT G20