Mercedes-Benz Luncurkan Dua Mobil Listrik, Ngecas Baterai Cuma Setengah Jam, Dibandrol Rp 1,5 Miliaran

Rindra Pradipta - Kamis, 15 Juni 2023 | 20:00 WIB

Penampakan The New Mercedes-Benz EQA dan The New Mercedes-Benz EQB (Rindra Pradipta - )

Baca Juga: Cara Simpel Upgrade Tampilan Mercedes-Benz E250 Cabriolet 2010 Jadi W207 2014  

Walau menggunakan baterai dan dinamo sama, untuk jarak tempuh keduanya terdapat perbedaan karena pengaruh bobot.

Pada EQA dapat menempuh jarak hingga 486 km, sedangkan untuk EQB sedikit lebih rendah dengan jarak 448 km.

Untuk meminang EV Mercy ini, EQA dapat ditebus dengan harga Rp 1,540 miliar.

Sedangkan untuk EQB sedikit lebih mahal yang dibandrol Rp 1,655 miliar off the road.