Begini Lho Cara Mudah Membedakan Busi Mobil Bekas Asli atau Palsu

ARSN - Kamis, 18 Januari 2024 | 08:00 WIB

Ini cara mudah membedakan busi mobil bekas palsu atau asli yang wajib diketahui(foto ilustrasi) (ARSN - )

Otomotifnet.com - Busi di mobil bekas kalian sudah waktunya diganti gaes?

Saat membeli busi baru, jangan sampai dapat yang palsu ya.

Begini cara mudah membedakan busi mobil asli atau palsu.

Ya, hingga saat ini peredaran busi mobil palsu masih merajalela.

ada banyak oknum yang tidak bertanggung jawab dengan memanfaatkan toko online untuk menjual busi palsu.

Karena tidak melihat secara langsung saat membeli, jadi sulit membedakan busi asli dengan yang palsu.

Jadinya gimana nih caranya membedakan mana busi asli dan yang palsu?

Ilustrasi busi palsu

Nah, pakar busi menjelaskan cara membedakan busi asli dan palsu nih.

Diko Oktaviano selaku Technical Support PT Niterra Mobility Indonesia selaku produsen busi NGK