Nunggak Pajak Kendaraan di 2 Provinsi Ini Justru Untung, Di Mana Saja?

Irsyaad W - Jumat, 9 Februari 2024 | 16:20 WIB

Pemutihan pajak motor 2023 di Jakarta akan berakhir pada 29 Desember atau 5 hari lagi cepetan urus. (Irsyaad W - )

Pemutihan pajak kendaraan bermotor tahun ini meliputi, bebas pajak progresif dan bebas denda pajak kendaraan bermotor.

Adapun persyaratan yang harus dipersiapkan yaitu:

- Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) asli
- KTP asli sesuai nama di STNK.

2. Jambi

Dok. Pemprov Jambi
Pemutihan pajak kendaraan di provinsi Jambi

Pemerintah Provinsi Jambi juga menggelar pemutihan pajak pada Februari 2024 yang bisa dimanfaatkan oleh masyarakat.

Melansir laman Instagram @samsat.kota.jambi, pemutihan pajak ini berlaku hingga Maret 2024.

"Hallo sobat pajak. Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor periode 06 Januari - 28 Maret 2024. Jangan lewatkan kesempatan ini dan dapatkan souvenir menarik," tulis akun tersebut.

Adapun pemutihan pajak kendaraan bermotor Februari 2024 ini meliputi:

- Mutasi kendaraan pelat luar jambi ke pelat BH (Jambi) dengan BBN-KB II (1 persen dari NJKB) gratis
- Bebas pokok dan denda BBNKB II dan kendaraan lelang
- Bebas pajak progresif.

Baca Juga: Penderitaan Pemilik Mobil Diesel Nunggak Pajak Datang, Beli Solar Subsidi Langsung Diusir